Keluarga Besar UIN Sunan Kalijaga Yogyakarta Halal Bi Halal Secara Virtual

Plt. Rektor Sedang Menyampaikan Sambutannya dalam acara Halal Bi Halal Keluarga Besar UIN Sunan Kalijaga Yogyakarta Secara Virtu
Pada masa Pandemi Covid-19 keluarga besar UIN Sunan Kalijaga Yogyakarta menyelenggarakan Halal Bi Halal secara virtual danlive Youtube pada tanggal29/5/2020, pukul 09.00 s/d 11.00 WIB. Agenda ini bisa dilihat kembali melaluicannel YoutubeUIN Sunan Kalijaga. Agenda ini diikuti oleh seluruh jajaran pimpinan; Rektor dan Wakil Rektor, Direktur Program Pascasarjana, Dekanat, Pimpinan Lembaga dan Pusat Studi, Sivitas Akademika, serta para rekanan secara virtual, dan seluruh sivitas akademika mengikuti melaluicannel Youtube.Selengkapnya>>